Berikut Klasemen Sementara Moto2 usai Seri Mugello Italia 2019, Le Mans, Jerez dan Austin
Monday, June 3, 2019
MOTOGP - Hasil dari Moto2 seri Le Mans Prancis, Minggu (19/5), telah diketahui. Meskipun punggawa Flexbox HP 40, Lorenzo Baldassarri gagal finis, namun Ia masih menjadi pemuncak klasemen dengan perolehan 75 poin.
Diikuti oleh Thomas Luthi dari tim Dynavolt Intact GP dengan 68 poin. Untuk posisi ketiga diisi pembalap Speed Up Racing, Jorge Navarro dengan 64 poin. Sedangkan adik Marc Marquez dari tim Estrella Galicia 0,0 Marc VDS, Alex Marquez berada di posisi keempat dengan perolehan 61 poin.
Jalannya Moto2 di seri Le Mans juga cukup banyak drama. Dengan kondisi trek yang cukup dingin membuat grip ban para pembalap tidak teralu bagus. Salah satunya adalah menimpa pemimpin klasemen sementara, Lorenzo Baldassarri yang gagal finis karena terjatuh. Bahkan Ia harus tertabrak pembalap Petronas Sprinta Racing, Mattia Pasini.
Sedangkan seri Le Mans ini dimenangkan oleh Alex Marquez yang berhasil menempati podium pertama. Tak mudah untuk menjadi juara, pasalnya rider asal Spanyol ini mendapat perlawanan sengit dari rider lainnya.
Start dari posisi ketiga Marquez harus bertarung dengan Thomas Luthi sebelum memimpin balapan. Bahkan posisinya terus ditekan oleh Simone Corsi dari tim Tasca racing Scuderia. Namun nasibnya tak begitu bagus, dikarenakan Corsi terjatuh dan tak bisa melanjutkan balap.
Berhasil naik di podium pertama, Marquez diikuti Jorge Navarro untuk posisi kedua. Kemudian podium ketiga diisi Augusto Fernandez dari tim Flexbox HP 40.
Berikut klasemen sementara Moto2 Usai Seri Le Mans. seri Jerez, dan Seri Austin
Klasemen Sementara Moto2 usai Seri Le Mans
2. Thomas LUTHI - Kalex - 68
3. Jorge NAVARRO - Speed Up - 64
4. Alex MARQUEZ - Kalex - 61
5. Marcel SCHROTTER - Kalex - 56
6. Augusto FERNANDEZ - Kalex - 43
7. Remy GARDNER - Kalex - 38
8. Brad BINDER - KTM - 38
9. Luca MARINI - Kalex - 38
10. Enea BASTIANINI - Kalex - 35
11. Xavi VIERGE - Kalex - 27
12. Iker LECUONA - KTM - 26
13. Tetsuta NAGASHIMA - Kalex - 22
14. Sam LOWES - Kalex - 19
15. Andrea LOCATELLI - Kalex - 16
16. Mattia PASINI - Kalex - 13
17. Nicolo BULEGA - Kalex - 13
18. Fabio DI GIANNANTONIO - Speed Up - 13
19. Simone CORSI - Kalex - 8
20. Somkiat CHANTRA - Kalex - 6
21. Bo BENDSNEYDER - NTS - 5
22. Dominique AEGERTER - MV Agusta - 5
23. Khairul Idham PAWI - Kalex - 3
24. Jesko RAFFIN - NTS - 3
25. Joe ROBERTS - KTM - 2
26. Jorge MARTIN - KTM - 2
27. Stefano MANZI - MV Agusta - 1
Klasemen Sementara Moto2 usai Seri Jerez
2. Thomas LUTHI - Kalex - 58
3. Marcel SCHROTTER - Kalex - 48
4. Jorge NAVARRO - Speed Up - 44
5. Remy GARDNER - Kalex - 38
6. Alex MARQUEZ - Kalex - 36
7. Luca MARINI - Kalex - 35
8. Augusto FERNANDEZ - Kalex - 27
9. Enea BASTIANINI - Kalex - 26
10. Brad BINDER - KTM - 25
11. Iker LECUONA - KTM - 19
12. Sam LOWES - Kalex - 19
13. Tetsuta NAGASHIMA - Kalex - 17
14. Xavi VIERGE - Kalex - 16
15. Andrea LOCATELLI - Kalex - 16
16. Mattia PASINI - Kalex - 13
17. Fabio DI GIANNANTONIO - Speed Up - 9
18. Simone CORSI - Kalex - 8
19. Nicolo BULEGA - Kalex - 7
20. Somkiat CHANTRA - Kalex - 6
21. Bo BENDSNEYDER - NTS - 5
22. Dominique AEGERTER - MV Agusta - 5
23. Khairul Idham PAWI - Kalex - 3
24. Jesko RAFFIN - NTS - 3
25. Jorge MARTIN - KTM - 2
Klasemen Sementara Moto2 usai Seri Austin
2. Marcel SCHROTTER - Kalex - GER - 47
3. Thomas LUTHI - Kalex - SWI - 45
4. Remy GARDNER - Kalex - AUS - 38
5. Alex MARQUEZ - Kalex - SPA - 36
6. Luca MARINI - Kalex - ITA - 27
7. Jorge NAVARRO - Speed Up - SPA - 24
8. Enea BASTIANINI - Kalex - ITA - 21
9. Sam LOWES - Kalex - GBR - 19
10. Brad BINDER - KTM - RSA- 14
11. Andrea LOCATELLI - Kalex - ITA - 14
12. Iker LECUONA - KTM - SPA - 13
13. Mattia PASINI - Kalex - ITA - 13
14. Augusto FERNANDEZ - Kalex - SPA - 11
15. Simone CORSI - Kalex - ITA - 8
16. Tetsuta NAGASHIMA - Kalex - JPN - 8
17. Somkiat CHANTRA - Kalex - THA - 6
18. Xavi VIERGE - Kalex - SPA - 6
19. Fabio DI GIANNANTONIO - Speed Up - ITA - 5
20. Bo BENDSNEYDER - NTS - NED - 5
21. Khairul Idham PAWI - Kalex - MAL - 3
22. Jesko RAFFIN - NTS - SWI - 3
23. Dominique AEGERTER - MV Agusta - SWI - 2
24. Jorge MARTIN - KTM - SPA -
Jalannya balapan MotoGP di seri Mugello Italia cukup sengit. Perebutan posisi pertama terjadi mulai lap ke-18. Para rider silih berganti memimpin balapan.
Tercatat ada lima pembalap yang bersaing untuk memimpin balap, yaitu Marc Marquez dari Repsol Honda, Duo Ducati, Andrea Dovizioso dan Danillo Petrucci, punggawa Suzuki Ecstar, Alex Rins, serta Jack Miller dari tim Pramac.
Namun, sang jawara di seri ini adalah Danillo Petrucci. Kemudian disusul Marc Marquez di posisi kedua dan Dovizioso di posisi ketiga, serta Rins di urutan keempat.
Dengan hasil ini, Marquez tetap kukuh menempati pucak klasemen sementara MotoGP dengan perolehan 115 poin. Rider asal Italia, Andrea Dovizioso ada di urutan kedua dengan 103 poin. Kemudian disusul Alex Rins yang berhasil mengumpulkan 88 poin.
Sedangkan pembalap andalan Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi tak dapat menlanjutkan balap, sehingga perolehan poinnya tak berubah, yaitu 72 poin.